Idol Lain Hindari Interaksi Lawan Jenis, Lisa BLACKPINK-Hoony WINNER Santai Pamer Dance Bareng
Para penggemar sontak langsung dibuat heboh dengan interaksi akrab dari idol satu agensi, Lisa BLACKPINK dan Hoony WINNER yang kompak melakukan dance 'Money' bersama.