Tampil Perdana dengan Rambut Terurai di 'Music Bank', Lipatan Mata Yeji ITZY Malah Tuai Sorotan
Yeji belum lama ini tampil dengan gaya rambut berbeda yakni membuatnya terurai indah dan membuat penggemar langsung memberikan beragam pujian pada member ITZY ini.