Coba Jadi Pengusaha, Rian D Masiv Buat Label Musik Baru
Label baru buatan Rian D'Masiv ini diberi nama Semesta Musik Indonesia yang langsung mengorbitkan seorang musisi baru bernama Weda Nanda yang diklaim memiliki ciri vokal khas yang merdu.
Label baru buatan Rian D'Masiv ini diberi nama Semesta Musik Indonesia yang langsung mengorbitkan seorang musisi baru bernama Weda Nanda yang diklaim memiliki ciri vokal khas yang merdu.
Rian mengaku dirinya memang pernah menelpon tapi karena mereka sudah lama mengenal, tapi dia menegaskan sama sekali tidak pernah melakukan pelecehan seperti yang dituduhkan kepadanya.
Merasa ada yang janggal dengan permintaan mediasi dari pihak keluarga almarhum Denny Sakrie, Rian D'Masiv lantas heran ketika lokasi mediasi yang diajukan Rian di kantor polisi.
Laporan tentang pencemaran nama baik itu dibuat Rian D Masiv sekaligus didampingi oleh kuasa hukumya, Christopher Simanjuntak karena merasa namanya telah tercoreng degan adanya fitnah pelecehan.
Tidak sedikit netter yang kurang mempercayai kebenaran dari tuduhan tersebut, mengingat Rian D' Masiv selama ini dianggap memiliki perilaku yang kalem sehingga dinilai tidak mungkin melakukan tindakan asusila.
Tudingan itu berawal dari cuitan di Twitter Denny Sakrie, yang anehnya dimana Denny Sakrie telah almarhum sehingga membuat manajer D'Masiv banjir pertanyaan mengenai kebenaran kabar itu.
Beri dukungan, Rian D'Masiv janji bakal bantu musisi cilik pemain biola viral, Jawa Nur Alam yang merupakan fansnya untuk meraih impian menjadi musisi internasional.
Mengaku telah mengihklaskan semua hartanya akibat terkena banjir Jakarta, Ryan malah bersyukur dan berusaha lapang dada untuk bisa segera bangkit lagi.