Main TikTok Berdua
Kisah asmara Verrell Bramasta dan Natasha Wilona kembali mencuri perhatian. Kali ini, keduanya dikabarkan balikan karena terlihat menghabiskan waktu bersama di Dubai.
Verrell juga menggoda penggemar dengan memposting video TikTok bersama Natasha. Keduanya terlihat berada di sebuah rootrof dan mengenakan baju bernuansa hitam dan putih. Verrell sempat membuat penggemar geger karena tangannya terlihat seperti memeluk tubuh Natasha.