Gagah Dalam Balutan Jas
Chansung 2PM mengejutkan publik karena mengumumkan pernikahan sekaligus kehamilan calon istrinya. Idol generasi kedua ini juga menyatakan akan segera meninggalkan JYP Entertainment.
Cameo dalam drama "Vincenzo" itu terlihat gagah sekaligus maskulin dalam balutan setelan jas berwarna gelap. Chansung juga menata rambut hitamnya dengan model undercut hair yang rapi dan berkelas. Seleb ganteng ini berpose kece di depan sebuah mobil.