Tampil Feminin dengan Floral Dress
Penampilan Taeyeon dengan mini dress bisa kalian tiru untuk berbagai kegiatan.
Floral dress memang enggak pernah salah digunakan dalam keadaan apapun. Kenakan dress dengan model off shoulder dengan heels nude seperti Taeyeon ini bikin penampilan makin manis. Padukan floral dress dengan sepatu juga tak kalah cocok, kok.