Harapan Ulangtahun untuk Sang Suami
Perayaan ulangtahun Jamie Iqbal hanya dirayakan bertiga bersama Fita Anggriani dan Emma, sang anak.
Fita sendiri memberikan doa terbaik untuk sang suami, salah satunya adalah harapan agar lebih dewasa dan bertanggung jawab.