Keluarga Desta dan Natasha Rizky TikTok Mania Banget
Tak hanya Gisella Anastasia yang mengajak Gempita Nora Marten untuk membuat video di TikTok, beberapa selebriti ternama ini juga ikut memeriahkan aplikasi populer tersebut dengan buah hati mereka.
Desta dan Natasha Rizki senang sekali membuat video TikTok bersama anak-anak mereka. Desta bahkan sampai pernah membagikan video TikTok keluarga mereka dengan memberikan caption "TikTok mania".
Sudah pernah lihat aksi TikTok keluarga Desta? Gemas banget, deh!