Blue Origin’s New Shepard

Blue Origin’s New Shepard Shutterstock

Beragam fenomena dan juga peristiwa-peristiwa luar angkasa keren bakal terjadi di sepanjang 2018 ini.

Program peluncuran ruang angkasa yang digagas oleh CEO Amazon Jeff Bezos, Blue Origin, dirancang untuk membawa penumpang ke luar angkasa dalam penerbangan singkat dan suborbital. Kapsul The New Shepard dirancang agar dapat menampung enam orang dengan nyaman untuk "mengapung dengan bebas" dan "jungkir balik tanpa bobot." Pesawat ruang angkasa ini juga memiliki jendela terbesar dalam sejarah luar angkasa sehingga wisatawan bisa melihat planet kita sebelumnya akhirnya kembali ke Bumi.

Komentar Anda

Rekomendasi Artikel