Taeyang Super Semangat di Konser, Netter : Ciee, Yang Mau Nikah

Foto: Taeyang Super Semangat di Konser, Netter : Ciee, Yang Mau Nikah



Simak postingan terbaru dari Taeyang melalui akun Instagram pribadinya berikut ini.

Kanal247.com - Minggu, 31 Desember, Taeyang mengunggah sebuah video yang diambil dari konser Big Bang. Saat ini Big Bang memang sedang menggelar konser terakhir di tahun 2017, "Last Dance" di Gocheok Sky Dome, Seoul.

Dalam video yang diunggahnya itu, Taeyang terlihat sangat bersemangat menari. "See you soon," tulis Taeyang singkat yang merupakan pesan untuk para fans sesaat sebelum konser.

Video itu kemungkinan diambil dari konser di hari sebelumnya, tanggal 30 Desember. Melihat postingan Taeyang yang sangat semangat di konser, netter pun ramai menggodanya, terlebih lagi dia akan menikah pada Februari tahun depan.

곧 만나요 🔥🔥🔥🔥

A post shared by TAEYANG (@__youngbae__) on

"Ciee, yang mau nikah februari, bro ...," komentar ajay_uly. "Khas banget goyangnya.. Hahah @sinta_oktaviana 😂😂😂," komentar olen_karo. "THAT TONGUE," komentar xxibgdflai53.

Komentar Anda

Tags

Rekomendasi Artikel