Seo Ye Ji Dinyatakan Tak Langgar Kontrak Usai Dituntut Ganti Rugi oleh Pengiklan
Tuntutan ganti rugi tersebut merupakan buntut dari tuduhan gaslighting, kekerasan di sekolah, dan pemalsuan latar belakang pendidikan yang menyeret Seo Ye Ji pada 2021.