Sandra Dewi Siapkan Ultah 'Tuan Muda' Raphael di Disneyland Hong Kong, Nama Eks Pacar Terseret
Sandra Dewi tampak sibuk siapkan ulang tahun jagoan pertamanya di Hong Kong, sejumlah netter malah kembali seret nama Reino Barack selaku eks kekasih. Kok bisa?