Lisa Ungkap Soal Pentingnya Membuat Diri Bahagia dan Terpilihnya Sebagai Juri di Andam Fashion
Dalam pemotretan dan wawancara bersama majalah ELLE edisi bulan April mendatang, Lisa juga menyinggung soal terpilihnya sebagai salah satu juri di ANDAM Fashion Award 2021.