Ira Wibowo Pamer Momen Bareng Mama Usai Lama Tak Bertemu, Wajah Awet Muda Keduanya Jadi Sorotan
Ira Wibowo membagikan sejumlah momen saat berkunjung ke sang ibunda yang berada di Jerman. Ira begitu bahagia bertemu sang ibunda setelah terpisah selama 2 tahun karena pandemi.