Jadi Girl Group dengan Brand Reputation Tertinggi, 7 OOTD Karina Aespa Ini Bisa Jadi Inspirasi
Aespa adalah salah satu idol Kpop yang berhasil meraih brand reputation tertinggi. Tak heran, jika Karina selalu menuai pujian atas perannya sebagai leader. Gayanya yang kekinian bahkan bisa dijadikan inspirasi OOTD.
Kanal247.com - Karina merupakan leader dari girl group bernama aespa. Wanita yang lahir tanggal 11 April ini juga berperan sebagai main dancer group tersebut. Kariernya terbilang sukses saat melangsungkan debut di akhir tahun 2020 lalu. Pelantun lagu "Black Mamba" itu selalu terlihat menawan dan semakin dewasa. Ia juga sukses menjadi sorotan berkat pesonanya dan totalitasnya saat tampil di panggung.
Paras Karina digadang-gadang bisa menjadi visual SM berikutnya mengikuti jejak Yoona SNSD dan Irene Red Velvet. Tampilannya yang elegan tentu saja membuat siapa saja yang memandang langsung jatuh hati. Gaya Karina yang trendi juga bisa dijadikan inspirasi OOTD mulai dari tampilan sehari-hari hingga acara formal. Berikut penjelasan selengkapnya: