Soda dan Hampir Semua Minuman Olahan Bikin Buncit

Soda dan Hampir Semua Minuman Olahan Bikin Buncit unsplash

Ternyata beberapa makanan yang kita konsumsi sehari-hari ini bisa menjadi sumber masalah perut buncit. Apa saja makanan-makanan yang harus diawasi ini? Cek di sini, ya.

Sudah tahu kandungan dalam minuman olahan? Hampir semua minuman dalam botol atau kaleng itu mempunyai kandungan gula sangat tinggi.

Kadar gula yang terlalu tinggi, ketika masuk dalam tubuh akan meningkatkan lingkar pinggang kita alias perut menjadi buncit. Menurut Kementerian Kesehatan Republik Indonesia, batas mengonsumsi gula per hari adalah 50 gram gula. Terlalu banyak gula juga memungkinkan banyak penyakit mengerikan seperti obesitas hingga diabetes, lho. Ngeri!

Komentar Anda

Tags

Rekomendasi Artikel