Rebusan Air Jahe Dapat Mengatasi Bau Mulut Tak Sedap

Rebusan Air Jahe Dapat Mengatasi Bau Mulut Tak Sedap

Bau mulut menggangu kepercayaan diri kalian? Simak artikel ini untuk menyingkirkannya.

Bahan alami selanjutnya yang dapat menghilangkan bau mulut adalah jahe. Bahan dapur ini diketahui mengandung senyawa antibakteri seperti gingerol yang ampuh membunuh bakteri dan mikroba lain yang menimbulkan masalah bau mulut.

Cara menggunakannya mudah. Kalian hanya perlu memarut jahe hingga halus, kemudian tambahkan air hangat. Setelah itu, saring ampas yang ada di dalam air. Jadikan air campuran tersebut sebagai obat kumur setiap hari. Lebih baik lagi jika kalian mengonsumsi air jahe tersebut.

Komentar Anda

Rekomendasi Artikel