Julia Perez

 Julia Perez

Mulai dari pelawak, musisi, hingga pemain sinetron ini menyisakan duka yang mendalam setelah kepergiannya sepanjang tahun 2017.

Kematian artis Julia Perez alias Jupe merupakan satu yang paling menghebohkan sepanjang tahun 2017. Setelah sekian lama menjalani pengobatan akibat kanker serviks yang ia derita, akhirnya pelantun "Belah Duren" itu menghembuskan nafas terakhirnya pada 10 Juni lalu.

Selama sakit, sederet artis tanah air tak berhenti mengunjungi Jupe di Rumah Sakit. Dukungan dan semangat dari rekan-rekannya cukup membuat Jupe berbahagia di akhir hidupnya. Jupe sendiri dimakamkan di TPU Pondok Rangon, Jakarta Timur.

Komentar Anda

Tags

Topik Berita

Rekomendasi Artikel