Film 'Marlina' Marsha Timothy Sukses Diputar di Cannes Film Festival 2017

Foto: Film 'Marlina' Marsha Timothy Sukses Diputar di Cannes Film Festival 2017



Marsha Timothy bangga atas diputarnya 'Marlina si Pembunuh Empat Babak' dalam Cannes Film Festival.

Kanal247.com - Dunia perfilman tanah air patut berbangga hati atas diputarnya "Marlina si Pembunuh Dalam Empat Babak" dalam festival film terbesar dunia 'Cannes Film Festival 2017'. Menggandeng Marsha Timothy sebagai sosok Marlina, Film tersebut menjadi film panjang Indonesia pertama, yang kembali masuk Cannes Film Festival setelah 12 tahun. Berikut ini merupakan detil peran Marsha dalam 'Marlina si Pembunuh Empat Babak'.

1. Marsha Timothy Sesaat Sebelum Konferensi Pers

Marsha Timothy Sesaat Sebelum Konferensi Pers

Marsha Timothy berperan sebagai Marlina, seorang janda yang hidup di Sumba, NTT.

2. Marsha Bersama Tim Riasnya

 Marsha Bersama Tim Riasnya

Menjalani peran janda, diakui ibu satu anak ini menjadi hal menantang.

3. Bersama Perias Profesional Ryan Ogilvy

Bersama Perias Profesional Ryan Ogilvy

Marsha harus belajar menaiki kuda dan mengendarai motor trail.

4. Bersama Para Kru Film 'Marlina si Pembunuh Empat Babak'

Bersama Para Kru Film 'Marlina si Pembunuh Empat Babak'

Akibat akting naik kuda tersebut istri Vino G. Bastian ini harus mendapatkan luka ringan di kakinya.

5. Marsha Timothy Saat Konferensi Pers

Marsha Timothy Saat Konferensi Pers

Selain itu wanita 38 tahun itu juga harus belajar berdialek Sumba yang diakuinya cukup sulit.

6. Foto Bersama Tim Film 'Marlina si Pembunuh Empat Babak'

Foto Bersama Tim Film 'Marlina si Pembunuh Empat Babak'

Hasilnya film yang didanai oleh Cinemas du Monde itu akan diputar 24 Mei mendatang.

7. Poster Film 'Marlina si Pembunuh Empat Babak'

Poster Film 'Marlina si Pembunuh Empat Babak'

"Marlina si Pembunuh Empat Babak" menjadi satu-satunya film yang diputar dari Asia Tenggara dan akan dipertontonkan pada acara Quinzaine des realisateurs pada Cannes Film Festival 2017.

Komentar Anda

Tags

Rekomendasi Artikel